Buka Dies Natalis ke-60, UNNES Gelar Pameran dan Bazar
Suka

Buka Dies Natalis ke-60, UNNES Gelar Pameran dan Bazar

“Melalui pameran dan bazar ini, kami ingin menunjukkan berbagai inovasi dan kontribusi UNNES dalam bidang pendidikan, penelitian, serta pengabdian kepada masyarakat. Kami berharap acara ini tidak hanya menjadi ajang silaturahmi, tetapi juga memberikan manfaat bagi semua pihak yang terlibat,” ungkapnya.

Tagar:

Tulis Komentar

0 Komentar